5 Tips Alami Hilangkan Cacar Air Terbukti Ampuh

Penyakit Cacar air atau disebut dengan Virus Varicella-zoster termasuk penyakit kulit yang harus ditangani dengan baik.Penyakit ini sering terjadi pada anak dibawah umur Lima belas tahun,dan mudah sekali menular pada orang yang ada disekitarnya.

Gejala yang terjadi pada Anak-anak adalah Demam,badan panas dan tidak ada nafsu makan,sedangkan pada orang dewasa gejalanya seperti Nyeri sendi,demam,dan timbulnya kemerahan pada kulit. Saat terkena cacar air pasti tubuh sobat terasa sangat gatal sekali,rasa gatal ini membuat tubuh sobat ingin selalu menggaruknya. Sebenarnya tidak boleh di garuk,dikarenakan Cacar air pada saat di garuk akan pecah dan akan mengeluarkan air hal inilah yang akan membuat bekas garukan Cacar air pada tubuh sobat akan terasa perih. Biasanya orang yang terkena penyakit Cacar air harus di Isolasi ,maksud dari isolasi menurut Agansense adalah orang tersebut harus ditempatkan di ruangan tertentu atau dipisahkan dari Orang lain supaya Penyakitnya tidak mudah tertular.

#Hal Yang Perlu Diketahui Saat Terkena Cacar air

  • Istirahat secukupnya, Hal ini harus dilakukan bagi setiap orang
  • Sering-seringlah mengonsumsi sayuran, Sayuran banyak mengandung gizi yang cukup banyak seperti pada sayuran yang bewarna hijau misalnya pada Bayam,dan Brokoli
  • Mandi 2 x sehari, Banyak leluhur zaman dulu mengatakan saat terkena Cacar air tidak di perbolehkan untuk mandi.Padahal ini hanyalah Mitos,penyakit cacar air diharuskan untuk mandi supaya rasa gatal tersebut akan berkurang
  • Jangan terlalu sering mengonsumsi makanan berminyak, Kebanyakan setiap orang terkena penyakit cacar air selalu mengonsumsi makanan yang berkuah, Karena makanan yang berminyak dapat menambah gatal pada kulit yang terkena Cacar air.
  • Tidak boleh terlalu sering terkena angin, Penyakit cacar air sangat sensitif terhadap udara,jika Cacar air terlalu sering terkena Angin atau udara Bakteri akan cepat hinggap dikulit sehingga Penyakit cacar air akan lambat senbuh.
Cara Alami Hilangkan Cacar air

1. Madu asli
Madu pada zaman dahulu sering disebut memiliki seribu manfaat, pada Artikel sebelumnya Agansense telah membahas tentang manfaat madu untuk Jerawat. Tapi sekarang ini madu juga dapat digunakan untuk menghilangkan Cacar air, karena Madu mengandung Vitamin B2,B3 dan B6 yang bermanfaat sekali untuk menyembuhkan Penyakit kulit seperti Cacar air.Cara menggunakannya cukup mudah yaitu Oleskan Madu asli secukupnya pada kulit yang terkena cacar air, Lakukan cara ini setiap hari,hingga mendapatkan hasil yang maksimal.

2. Jus Mengkudu
Buah Mengkudu mudah sekali didapatkan disekitar kita,buah Mengkudu memiliki banyak khasiat seperti dalam Menyuburkan rambut.Tetapi buah mengkudu sangat ampuh sekali untul menghilangkan Cacar air, Karena mengandung Anti bakteri dan Sclopetin sebagai anti alergi pada kulit.Cara menggunakannya yaitu buatlah jus Mengkudu lalu minum jus tersebut 2 × Sehari .lakukanlah cara ini setiap hari

3. Kelapa muda
Kelapa muda juga akan terkenal khasiatnya,banyak Hawa menggunakan Kelapa muda sebagai kecantikan atau pemutih wajah.Namun dalam hal ini Kelapa muda bermanfaat untuk Penyakit Cacar air karena mengandung Vitamin C ,Cara mengobatinya,minumlah segelas Air kelapa muda atau bisa juga dengan cara membilas kulit yang terkena Penyakit Cacar air.

4. Jagung muda
Jika penyakit cacar air mulai mengering pada kulit atau sembuh akan menimbulkan bekas Kehitaman dan akan membentuk sebuah Kawah kecil.Jika hal ini terjadi gunakanlah Jagung muda karena mengandung Antioksidan yang cukup berlimpah dan bermanfaat sekali untuk kulit.Cara menggunakannya yaitu, Haluskan Jagung muda lalu Oleskan pada kulit.Lakukanlah cara ini 3 × sehari. Hingga mendapatkan hasil yang maksimal.

5. Kacang hijau
Kacang hijau mengandung banyak manfaat,Agansense disini menjelaskan kacang hijau mengandung Vitamin A dan Vitamin B1 yang sangat berguna sekali untuk Penyakit Cacar air.Jika kacang hijau mudah didapat di sekitar sobat,Gunalanlah cara ini.Pertama tumbuk kacang hijau tersebut hingga Halus,lalu Oleskan pada kulit yang terkena Cacar.Lakukan cara ini 2 × sehari,hingga mendapatkan hasil yang maksimal.


Demikianlah Artikel tentang "Cara Ampuh Hilangkan Cacar air Dengan Alami Yang Bahannya Mudah Didapat.Hanya itu yang dapat saya Jelaskan di blog sedrhana ini,Semoga dapat sangat bermanfaat sekali untuk semua sobat Blogger.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Download Video Youtube Dengan Mudah Dan Cepat Tanpa Software

Apa itu Pinjaman Mikro, Pengertian Pinjaman Mikro, Dan Cara Mendapatkannya

Contoh Model Gerobak Angkringan Unik Modern Untuk Usaha Jualan